Selamat Datang Di Blog Saya

Minggu, 11 Desember 2011

Fakta unik Boyband dan Girlband /band korea



1.       Kebanyakan Boyband atau band korea punya leader.
Biasanya member yang dijadiin leader itu member yang paling tua. Tapi banyak juga yang bukan karena dia paling tua tapi karena dia punya jiwa kepemimpinan yang wow. Tapi ada juga yang ga punya leader, missal: 2PM (dulu sempet Jay, tapi sekarang ga ada), U-Kiss, dan yang laennya. Contoh member yang dijadiin leader karena dia yang paling tua: Onew Shinee, Leeteuk Super Junior, DooJoon B2ST, dan yang laen. Contoh member yang dijadiin leader karena jiwa kepemimpinan: G-Dragon BIGBANG, U-know DBSK (dulu waktu masih berlima), Jong Hoon FT-Island, CL 2NE1 dan yang laen.

2.       Ternyata rata-rata leader Boyband atau band korea punya blood type A
Contohnya, ada Jonghun FT-Island, GD BIGBANG, CL 2NE1, Eeteuk Super Junior, JinYoung B1A4. Kabarnya managemen artis di Korea memang menetapkan aturan bahwa Leader dari sebuah group harus bergolongan darah A. Kenapa? Orang bergolongan darah A cenderung stabil, penuh kharisma, bertanggung jawab, selalu mengikuti aturan dan pembawaannya tenang.
3.       Maknae musti lucu
Maknae dari sebuah group itu biasanya gokil, konyol dan lucu. Contohnya, Seungri BIGBANG yang narsis gile kalo lagi di depan kamera dan suka bikin hyungsnya pada ngakak. Kyuhyun Super Junior yang suka jail sama hyungsnya waktu show, dan Chanana (Chansung) 2PM yang juga sama ‘gila’nya. *piss bang..^^

4.       Manajemen memilih maknae secara khusus
Dalam memilih maknae dari sebuah group ternyata ada aturannya. Manajemen artis Korea memilih maknae berdasarkan wajah dan kulitnya, yaitu mereka-mereka yang punya kulit susu dan wajah baby face. Kalau udah nemu orang yang berkriteria seperti itu, baru dia dilihat bakatnya. Memang rata-rata maknae wajahnya cute dan cakep, tapi ada juga kok yang maknaenya dikira leader atau yang paling tua, contohnya: Chansung 2PM, Jinwoon 2AM, dan mungkin masih ada lagi yang laen.
5.       Maknae biasanya dipilih yang paling akhir
Seperti yang udah Eun_Tae sebutin diatas bahwa maknae dipilih secara khusus, jadi dia juga pastinya dipilih yang terakhir karena saking sulitnya menemukan mereka. Mereka itu pastilah orang-orang yang special entah itu mukanya, atau bakatnya. Contohnya: Kyuhyun Super Junior, Seungri BIGBANG, DongWoon B2ST, dan yang laennya.
6.       Maknae musti mengalah sama senior-seniornya
Maknae musti ngalah sama hyungsnya, mungkin agak buruk penilaiannya. Yang bener gini nih, maknae selalu rela membantu hyungs atau eonnisnya di group. Misalnya: Seungri yang selalu rela kalau musti milih baju paling akhir, ada juga Chansung 2PM yang biasa beres-beres kalau udah pada selesai makan.
7.       Sebuah keuntungan popularitas group kalau maknaenya terkenal
Banyak manajemen artis korea yang menonjolkan leadernya, missal: G-Dragon BIGBANG, Leeteuk Super Junior, dan yang laennya. Tapi sekarang gentian maknaenya, misalnya: Jiyeon T-Ara yang sukses sama aktingnya, Seohyun SNSD dengan couplenya di We Got Married, dan yang laennya lagi.
8.       Harus ada personil yang menonjol
Hal ini mutlak ada, satu atau dua orang pasti ada yang lebih menonjol dibanding dengan member yang lain entah itu karena bakatnya atau pribadinya. Misalnya: G-Dragon karena fashionistanya, Heechul Super Junior karena kepribadiannya, Yoona SNSD karena kecantikannya, Nikhun 2PM karena mukanya yang super handsome, dan

Kamis, 17 November 2011

Adat dan Kebiasaan Orang Korea


Sebelum Anda berkunjung ke Korea, baik sebagai wisatawan maupun Tenaga Kerja Indonesia (TKI), ada baiknya Anda membaca adat dan kebiasaan orang Korea berikut ini :
* Mereka kalau sedang kesakitan atau kesemutan senang sekali menjilat jari terus

100 Fakta Negeri Gingseng (Korea)


1. Orang Korea suka makan bawang putih karna dipercaya dapat menetralkan darah..
2. Orang korea jarang makan dengan tangan karena dianggap kurang sopan.
3. Sekarang di Korea tidak ada ujian penentuan kelulusan untuk pelajar
4. Di Korea, Jika dosen terlambat walau hanya 2 menit, maka dosen akan segera meminta

Kebiasaan Buruk Orang Korea Selatan


* Orang Korea Selatan sering menyuguhkan minuman beralkohol sebagai penghargaan pada teman atau tamunya. Minuman beralkohol merupakan hal yang biasa di Korea Selatan, baik untuk laki-laki dan perempuan.
* Orang Korea Selatan bertemperamen tinggi dan kasar terutama dengan orang yang menjadi bawahannya, mereka sering bicara keras seperti orang marah, diselingi makian dan kadang tangan memegang / mendorong kepala dimana hal tersebut dianggap hal biasa
* Makanan yang disantap orang Korea Selatan umumnya banyak mengandung Babi atua anjing.
* Makan di dalam kamar merupakan hal yang tabu, karena dipercayai membuat rezeki tidak akan masuk/menjauhkan dari rezeki.
* Korea Selatan menegur atau membentak, kadang memaki bawahannya langsung saat itu juga bila melakukan kesalahan sekecil apapun. Selesai marah atau dimarahi, tapi orang Korea Selatan tidak

Sabtu, 12 November 2011

Second stop of Super Junior’s SS4 is Japan



Super Junior will start their “Super Show 4″ with a concert in Seoul on November

Super Junior’s Lee Teuk, Park Shin Hye and B2ST’s Du Jun are selected as main emcees for Melon Music Awards


Super Junior’s leader Lee Teuk, B2ST’s leader Du Jun and Park Shin Hye, recently emerging as a queen in the Asian entertainment world were selected to preside over the 2011 Melon Music Awards.
The 3rd Awards will be held at7:00 p.m.on November 24 at the Gymnastics Arena in

SJ’s Shindong look so voguish and ritzy



Recently, Super Junior’s Shindong wrote a message for Korean students who are taking the SAT.
However, rather than his message, viewers pay more attention to his photo. In the photo Shindong look

Rabu, 09 November 2011

SNSD Hyoyeon memakan gurita hidup



SNSD Hyoyeon  baru-baru ini mengejutkan anggota G8 dari  Invincible Youth 2 KBS dengan makan gurita hidup.
Pada episode pertama Variety show populer ini, seorang pria tua, yang tinggal di desa nelayan di Daebudo, menawarkan gurita hidup yang ia tangkap dari lumpur yang rata untuk anggota G8.

Para anggota takut gurita hidup tapi Hyoyeon memakan

Yuri Mengungkapkan Cara Rahasia SNSD Memesan Ayam Goreng



Pada acara “Strong Heart”, SNSD Yuri mengungkapkan rahasia grup SNSD dalam hal memesan ayam goreng dari outlet favorit mereka.

Yuri menjelaskan, “Kami mempunyai cara yang berbeda-beda dalam memesan makanan cepat saji. Kami memesan dari outlet ayam goreng yang telah kami iklankan, tapi mereka mengatakan jika pesanannya memerluhkan waktu sejam“. Sedangkan para member sudah mulai kelaparan yang mmembuat mereka tidak dapat menunggu selama itu dan akibatnya mereka memutuskan untuk mengatakan jika yang

‘Dream High 2′ mulai syuting pada bulan Desember, dengan para pemeran baru

Produser KBS ’Dream High 2′ telah mengungkapkan bahwa syuting untuk season  baru akan dimulai dengan para wajah baru mulai Desember ini.
Pada Season pertama, yang memulai debutnya pada awal tahun ini, merupakan para bintang-bintang seperti

Sabtu, 05 November 2011

Super Junior’s Shindong sings a duet with Seo Young Eun




Singer Seo Young Eun and Super Junior’s Shindong will sing a duet.
Seo will appear as a guest to sing “What An Awful Word” with Shindong on MBC’s radio program Shindong’s

Park Sung Kwang took a picture with Choi Si Won.


Comedian Park Sung Kwang took a picture with Juper Junior’s SiWon.
On the 4th, Park tweeted a picture with the comment, “At the first shooting for Poseidon  and

Goong Geum Ta says Super Sunior is not an idol group because members’ average age is 26.5




Y-Star’s Goong Geum Ta gave clear answers to the ambiguous standards of top celebrity and idol group.
Goong Geum Ta‘s staffs interviewed people to find an answer for the question, “What is the standard of top celebrity?”
As a result, the top celebrities that came up in people’s mind were

SNSD on the radio


 
































Girl group SNSD  was on the radio.
On the 2nd, MBS FM “Shindong’s Simsim Tapa” ‘s official homepage tweeted the pictures of

SJ’s Ryeowook’s praising words for Leader and sweet friendship with Hyung





Since few days Super junior member Ryeowook is showing his amicable relations with other SJ members, first it was Eunhyuk & Sungmin then Kyuhyun &

Lee Young Eun takes a photo with 2PM’s Taec Yeon and T-ara’s Eunjung



Lee Young Eun (29) released a photo taken with 2PM’s Taec Yeon (22) and T-ara’s Eunjung (22).
Lee uploaded the photo on her mini homepage on the 4th at 7:20 pm under the title

Super Junior's Lee Dong Hae preparation for Christmas



Super Junior’s member Donghae posted a photo of himself preparing for christmas on

Ryeowook kisses Eunhyuk suddenly. “Don’t be surprised.”


Ryeowook of SUPER JUNIOR posed a kissing scene toward Eunhyuk.
Ryeowook posted a picture on his Twitter on the 3rd and said, “Don’t be surprised. I love you all the time.”
In the picture, Ryeowook pouted his lips to Eunhyuk. It seemed like he is trying to kiss

Super Junior and Hyun Bin are reflection of Winter Season of Korea.


Visit Korea held a survey in its 81 countries asking various people that which ‘Hallyu Star’ best represent the four seasons in Korea. Majority voted for famous artists of Korea viz SuperJunior, Girl’s

SNSD’s Jessica, Song Joong Ki, and Lee Kwang Soo enjoy Leessang’s concert




A lot of celebrities watched Leessang’s first concert.
On the 4th at 8 pm, Leessang’s concert, “Leessang Theater,” was opened at AX-Korea, and many celebrities that Leessang’s members got to know from MBC’s Infinite Challenge and SBS’s Running Man went to the concert and supported Gary and Gil.
Including SNSD’s Jessica, Song Joong Ki, and

Sabtu, 29 Oktober 2011

Boyband dan Girlband Menggunakan Hanbok :)

Super Junior (with HanKyung)

 2AM

Jessica and Krystal are very close sisters




f(x)’s Krystal recently took pictures with her sister, SNSD’s Jessica.
On the 27th, Krystal posted pictures on her me2day account.
In the pictures, the sisters are posing closely together. They are making cute faces

F.T. Island’s Minhwan reveals that his ideal type is A Pink’s Bomi!

apink bomi fti minhwan

Recently, F.T. Island‘s Minhwan guested on MBC Every1‘s ‘Weekly Idol‘ and revealed his ideal type to be A Pink‘s Bomi.
Minhwan’s secret was revealed by fellow member Hongki,

SNSD’s Yoona & Taeyeon visit Yesung’s parents cafe, Handel and Gretel



Back in July, Super Junior‘s Yesung helped his parents open a cafe in Apgujeong, Seoul called “Handel and Gretel“, which serves delicious drinks and sandwiches. Recently, two of the ladies from SNSD dropped by for a visit!

Yeseung recently wrote via his Twitter page, “Taeyeon and Yoona stopped

Jumat, 28 Oktober 2011

Super Junior Leeteuk almost debuted with “Smile”?

Leeteuk recently revealed that that he debuted with Super Junior with the help of composer Joo Younghoon.

20111007_seoulbeats_Leeteuk


On MBC Every1 “Super Junior Foresight,” Joo Younghoon came out as a guest. While talking about his various hit songs, Leeteuk disclosed the fact that he had received a song from Joo Younghoon before his debut with Super Junior.

He further went on to say that nine years ago, him and fellow Super Junior member Donghae were to debut in a 5 member group, “Smile.” In order to debut well, he said that he personally went to Joo Younghoon to ask for a song. However, because the light melody dance song “Fox Gap” was not appropriate for

Makanan-Makanan Korea Selatan

V.Makanan kerajaan

* Gujeolpan (구절판): berarti “piring yang terbagi sembilan”, makanan ini terdiri atas beberapa jenis sayuran dan daging yang disajikan dalam lapisan pancake. Gujeolpan biasa disajikan saat perayaan atau acara tertentu seperti pernikahan.

* Sinseollo (신선로): lasagna sayuran dan daging gaya Korea.

IV. Sup dan makanan berkuah

Daging-Daging yang Di Jual Di Restoran Korea Selatan

Di restoran-restoran tradisional, daging dipanggang di tengah-tengah meja menggunakan arang, dikelilingi dengan variasi banchan. Daging dipotong kecil-kecil dan dibungkus dengan daun sayuran bersama nasi, potongan bawang putih, dan ssamjang (campuran gochujang dan doenjang).

* Bulgogi (불고기): potongan daging sapi yang dipanggang dengan kecap, minyak wijen, bawang putih, bawang bombai dan lada hitam. Bulgogi berarti “daging api”. Variasinya: daging babi (dwaeji-bulgogi), ayam (dak-bulgogi), dan sotong (ojingeo-bulgogi).

* Galbi (갈비): daging iga babi atau sapi yang dipanggang dengan arang dan dibumbui. Potongannya lebih tipis dari bulgogi dan disebut sebagai barbecue Korea. Variasi: dari ayam disebut dakgalbi, jokbal atau kaki babi yang disajikan dengan saus kerang asin.

* Samgyeopsal (삼겹살): daging perut babi yang dipanggang tanpa/dengan bumbu seperti cara memanggang galbi.

* Hoe (IPA: [hö] 회): makanan laut mentah

Tata Cara Makan Orang Korea

1. Pengaturan meja makan

Orang Korea biasanya makan dengan duduk di bantal (tanpa kursi) pada meja yang rendah dengan posisi kaki menyilang (menyila).

Makanan dimakan dengan sumpit dari stainless steel (jeotgarak) dan sendok panjang (sutgarak); set sumpit dan sendok ini dinamakan sujeo (gabungan sutgarak dan jeotgarak), namun sujeo dapat juga diartikan sebagai sendok saja. Tidak seperti bangsa pengguna sumpit lain, orang Korea sudah menggunakan sendok sejak abad ke-5 Masehi.

Profil A Pink

Debut : Thn. 2011

Personil : Son Na-eun
Tanggal Lahir :

Lahirlah girlgroup yang memiliki anggota sebanyak 24 orang!

Lahirlah girl group yang beranggota terbanyak! Agennya, TGN Entertainment pada tgl. 27 lalu mengabarkan bahwa, “Girl group ‘LEADERS’ yang beranggota 24 orang akan debut dalam tahun ini. Berikut ‘Leaders T’ yang sudah beraktivitas sebagai penyanyi, ‘Leaders G’ dan ‘Leaders N’ juga akan turut melakukan debut dalam tahun ini.”

‘Leaders T’ yang terdiri atas 8 anggota sudah membuat debut pada bulan Maret dengan merilis album single

Lyrics ZE:A - Why

Romanization :

Gidaryo geugose nega dagagal ttekkaji
Nobomyo useumjitneun

Rabu, 26 Oktober 2011

SNSD menantang menge-rap untuk pertama kali di album ke-3


Mulailah parade para gadis terhadap dunia! ‘Girl Group terhebat Hallyu’ SNSD telah merilis album ke-3 di seluruh dunia. Hasil lagu title ‘The Boys’ juga sangat bagus. Karena tentunya di Korea, lagu ini telah menguasai tangga lagu, bahkan di Single Chart I-tunes Amerika Serikat, ‘The Boys’ masuk ke top 100 dengan menduduki peringkat ke-82. 
Dalam album ke-3 ini, SNSD menghindari berulang-ulang bagian reffnya yang dijuluki sebagai ‘Hooksong’ l

Cukumi Jeongol


Salah satu jenis bahan makanan dari laut biasanya memberitahukan kedatangan musim bunga kepada masyarakat Korea. Nama makanan itu adalah Cukumi. Cukumi ini bentuknya persis sama dengan

4Minute, BEAST, G.NA konser di Inggris!



The singer Cube Entertainment, namely 4minute, BEAST and G. NA will hold a concert in the UK as the original state of pop and rock! At the date. December 6, 'United's Cube in London' will be held at the O2 Brixton Academy 2 times. This concert is a concert where the first K-pop concert held in the UK and is planned to attract 10,000 fans of Europe.
In September last, Cube Entertainment've memperpleh warm response from fans of Europe through the 'Cube Promotion Centre' at the festival Thames in England. Even through the occasion, Cube Entertainment create the foundation for the network offline in order to introduce the singers Cube. So, the concert in the UK it seems very excited.
Para penyanyi Cube Entertainment, yaitu 4Minute, BEAST dan G.NA akan menggelar konser di Inggris sebagai negara asli pop dan rock! Pada tgl. 6 Desember, ‘United Cube in London’ akan diselenggarakan di O2 Brixton Academy sebanyak 2 kali. Konser ini merupakan konser pertama yang mana konser K-pop diadakan di Inggris dan direncanakan untuk menarik 10.000 penggemar Eropa. 
Pada bulan September lalu, Cube Entertainment pernah memperoleh respon hangat dari para penggemar Eropa melalui

Tangsuyuk


Kadang-kadang ada ibu-ibu yang mengatakan bahwa dia malas memasak dan mengeluh kenapa tidak ada pil yang dapat menggantikan makan. Kalau ada satu pil yang dilengkapi zat-zat berguna dapat mengganti makan, maka manusia akan kehilangan satu kesenangan atau kenikmatan dalam kehidupannya, benarkan? Mencari makanan yang enak, mencicipinya, dan merasakan kegembiraan dengan melihat orang yang memakan masakan yang dibuatnya merupakan satu unsur yang penting dalam menikmati hidup. Nah sdr, kali ini kami ingin memperkenalkan satu masakan enak yang disukai orang Korea, baik oleh anak kecil maupun orang dewasa. Nama masakannya adalah

Ginseng berusia 1000 tahun dipamerkan di Expo Ginseng


Sebuah akar ginseng berusia seribu tahun ditampilkan di depan umum di Expo Dunia Ginseng 2011 di Geumsan, Korea Selatan. Ginseng kuno ditemukan bersama dengan

Legenda tentang ginseng


Ratusan tahun yang lalu di sebuah desa kecil, ada pasangan suami istri yang mempunyai anak laki-laki tunggal dan bersama ibu yang sudah tua. Mereka sangat terkenal dengan berbakti kepada

Seoul akan memanggungkan pentas tradisional di Bau-Bau, Indonesia


Pemerintah Metropolitan Seoul mengumumkan pada hari Jumat, akan mengirimkan rombongan kesenian beranggotakan 15 orang ke kota Bau-Bau, Sulawesi, Indonesia, pada

Legenda Kolam Hwangji


Di sebuah desa dimana sekarang menjadi kota Taebaek, sang biksu mengelilingi desa untuk mengumpulkan sumbangan. Di tengah-tengah perjalanan, sang biksu ketemu dengan suatu rumah yang nampak cukup kaya dan saat melihat rumah itu, sang biksu meramalkan bahwa rumah tersebut akan mengalami musibah. Sang biksu lagi masuk ke rumah itu agar menolong rumah itu untuk

Daging perut babi terpilih sebagai makanan favorit Korea bagi orang asing


Wisatawan asing memilih Samgyeopsal, daging perut babi yang dipanggang tanpa bumbu, sebagai makanan favorit mereka di Korea. Menurut survei dari 2.000 wisatawan asing pada hidangan favorit mereka di Korea, yang dilakukan oleh pemerintah kota Seoul, lebih dari seperempat responden menjawab bahwa daging perut babi Samgyeopsal itu adalah

Musik Pungryu(풍류)

Lagu yang dimainkan dan dinikmati oleh kaum sarjana Korea pada masa lalu disebut Musik Pungryu atau musik berselera. Musik itu biasanya dimainkan untuk tidak hanya dinikmatinya tetapi juga menyadari dan mengembangkan diri sendiri. 
Menurut definisi dalam kamus, kata 'Pungryu' berarti 'hal-hal keanggunan' atau 'musik'. Kata 'Pungryu' itu digunakan untuk pertama kalinya oleh seorang sarjana besar Choi Chi-won dalam sebuah batu nisan untuk Nanrang, salah seorang dari Hwarang yang merupakan satu kelompok pemuda elit di kerajaan Shilla. Menurutnya istilah 'Pungryu' itu mencakup tiga disiplin ajaran agama Konfusius, Taoisme, dan Buddha. Melayani orang tua dengan taat dan setia kepada negara berdasarkan agama Konfusius. Mempraktekkan ajaran-ajaran tanpa kata berdasarkan Taosim. Tidak bertindak jahat dan berbuat baik berdasarkan agama Buddha. 
Irama musik Pungryu pada umumnya tidak cepat dan tidak lambat juga. Karena tidak ada perubahan nadanya, maka musik itu kadang-kadang dapat juga membosankan. Namun ada juga lagu berisi cerita lucu dengan lirik puisi tradisional Korea yang disebut Sijo.

Harimau dan Gotgam


Pada jaman-jaman dahulu, suatu hari seekor harimau tiba-tiba muncul ke suatu rumah untuk memakan sapi di kandang rumah itu. Tapi, ternyata di kandang rumah itu tidak ada sapi seekorpun, sehingga harimau itu menunggu kedatangan seseorang untuk memangsanya.
Pada saat itu, di dalam rumah terdengar suara tangisan seorang anak bocah. Sang ibu berupaya menghiburnya, tapi anak itu tidak berhenti-henti menangis. 
Akhirnya, sang ibu mengancam dengan ungkapan “Jika kamu tidak berhenti nangis, harimau datang dan memakanmu!” Akan tetapi, si bocah itu malah nangisnya lebih keras. 
Dengan kedengaran suara tangisan itu di luar, seekor harimau membanggakan dirinya yang dianggap

Yoo Seung-ho menolak tawaran khusus masuk universitas




Aktor Yoo Seung-ho menolak dengan hormat untuk diterima kuliah dengan cara spesial. Agen Yoo Seung-ho pada tgl. 24 lalu, mengatakan “Terus terang ada beberapa universitas yang ingin menerima Yoo Seung-ho sebagai mahasiswa, namun Yoo Seung-ho sendiri memutuskan untuk

(NEWS) Krystal f x

F (x)의 Krystal 회원 그는 평소 시계 영화보다 데이트 데이트를 선호 것을 보여줍니다.

방송 F (X) 그들은 LA, 그리고 Krystal 코알라 에피소드 16 "사람들이 날짜에 영화를 시청했을 때하는 것이 일반적으로 낭만적인 모양 연애, 낭만적이다 생각하는 이유를 도저히 이해 할 수가 없어"라고 말했다.

분명히 Krystal 아니라 영화 , 특히 데이트.





Krystal member dari girlgroup f(x) mengungkapkan bahwa dia lebih suka kencan biasa daripada kencan

[News] 10 Rahasia SNSD terungkap


1. Hidup Bersama
Sejak debut mereka pada tahun 2007, 9 anggota SNSD telah tinggal bersama di sebuah apartemen kelas tinggi di Seoul. Karena hanya ada 5 kamar mereka dibagi sebagai berikut: “Yoona (20) & Yuri (20)”, “Jessica (21) & Soo Young (21)”, “Hyoyeon (21) & Seohyun (19)”, “Sunny (21) dan Taeyeon (21) “dan” Tiffany (21) “. (Korea Staf Musik)

2. Adanya urutan mandi pagi
Karena mereka berumur sekitar 20 tahunan, mereka hidup bersama-sama seperti sebuah keluarga besar. Nah, kalo tinggal bersembilan pastinya harus

Beranda Berita Olahraga Sensasi Tourism Indonesia Event Drama Korea TV Show TrendMusik Serba-Serbi Profil Review Journal Pojok Poseidon Drama Korea Terbaru | Sinopsis Poseidon | Para Pemain Poseidon

Drama Korea Terbaru Poseidon | Cerita ini berlatar di kesatuan Penjaga Pantai Nasional atau Polisi Laut/ Polisi Perairan (Coast Guard) Korea Selatan.

Kewajiban Penjaga Pantai Nasional adalah menjaga ketertiban dan

Pemeran Drama Korea Full House 2

Bagi Anda pecinta drama Korea, bersiaplah untuk menyambut drama korea Full House 2. Serial ini kabarnya akan segera memasuki masa produksi.

Tetapi, di drama korea Full House 2 ini, Anda tak akan melihat wajah Rain dan juga Song Hye Kyo yang sukses berakting di 'Full House' pertama. Serial ini akan diperankan oleh bintang-bintang baru yang telah terpilih berdasarkan seleksi yang ketat. Siapa mereka?

Pemain Dream High Season 2 | Sinopsis Dream High Season 2



Bagi para pencinta film Korea khususnya drama korea berjudul Dream High ada kabar gembira bahwa Dream High Season 2 akan segera rilis sebagai